home

Tuesday, March 12, 2019

Rado Space Flight (Sold)


Rado Space Flight ini menggunakan mesin hybrid antara mekanis dan elektronik (electro magnetic balance), jarum detik bergerak sweeping layaknya jam mekanis serta akurasi juga seperti jam mekanis namun power reserve sepanjang umur baterai jam quartz pada umumnya.
Kaca prismatic telah dipoles sehingga menghilangkan sudut-sudut tajam pada kaca sehingga sekarang terasa membulat.
Dial sunburst bergradasi cream yang cantik, model khas Rado yang terlihat retro.

Original crown berlogo jangkar yang tersembunyi antara posisi jam 4-5.

logo Rado pada bagian tengah caseback telah hilang.
catatan servis dibalik caseback dalam penanggalan Japan.
menggunakan mesin Rado Electronic yang mengambil basis dari ESA 9154 dengan 13 jewels dan bekerja pada frekuensi hi-beat 28.800 bph, hack system, setting tanggal dengan memutar antara jam 23-24, menggunakan baterai 344 atau SR1136SW, diproduksi antara tahun 1970-1975.

Karena baterai tipe 344 atau SR1136SW sulit diperoleh di Indonesia maka digunakan baterai tipe LR1130 yang lebih tipis.
Dimensi 37,5 mm. x 42,5 mm.
dipadukan dengan mesh bracelet aftermarket, terlihat serasi.
SOLD

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...