home

Saturday, December 30, 2017

Poljot Chronograph


Poljot Chronograph ini tampil klasik dengan dial putih dan hands hitam, begitu pula dengan arabic index marker yang berwana hitam sehingga mudah sekali dibaca dengan sekilas pandang. 
terdapat aksen sedikit warna gold pada lingkaran subdial terlihat elegan. 
seperti umumnya jam buatan Rusia, casing terbuat dari base metal yang dichrome.

subdial kiri sebagai petunjuk jarum detik dan subdial kanan untuk perhitungan chronograph sampai 60 menit. 

terdapat pusher pada posisi jam 2 untuk start/stop dan puhser posisi jam 4 untuk reset. 

crown non screw down.


menggunakan manual winding chronograph movement Poljot cal. 3133 yang merupakan copy dari valjoux 7734, dengan 23 jewels dan bekerja pada frekuensi 21.600 bph, power reserve berdasarkan specs. 51 jam.
diameter 38mm tanpa crown, lug to lug 45mm, lebar lug 18mm. 
dipadukan dengan leather strap aftermarket terlihat serasi, 

dijual IDR 3.950.000


No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...