Mido Commander President day-date dengan ciri khas hari dalam penulisan penuh pada posisi jam 12, model seperti ini tergolong legendaris, klasik dan tidak pernah ketinggalan zaman
casing dan fluted bezel gold plated. dial juga berwarna gold.
terdapat magnifier pada jendela tanggal untuk memperbesar angka tanggal sehingga mudah dibaca
dial terlihat tidak terlalu bersih.
gold plated pada crown sudah mulai memudar.
ada beberapa bagian gold plated pada casing yang sudah mengelupas.
lapisan god plated pada salah satu lug yang mengelupas.
caseback model monocoque, hanya dapat dibuka dari atas (mika) untuk melihat mesinnya.
Menggunakan automatic movement hi-beat, quick set day-date, dapat diputar manual untuk mengisi power reserve.
terlihat bagian casing yang sudah mengelupas.
diameter 37mm tanpa crown, lug to lug 41.5mm, lebar lug 20mm.terlihat bagian casing yang sudah mengelupas.
dipadukan dengan leather strap aftermarket terlihat cukup serasi.
dijual (Sold-Thanks)