home

Monday, June 4, 2012

Seiko Chronograph 6139-6012 - Black Dial (Sold)



 scratch pada lug dekat reset pusher

Pusher atas untuk start/stop Chronograph, bawah untuk reset
produksi September 1977
Menggunakan automatic movement Chronograph Seiko cal. 6139B, 17 jewels dan bekerja pada frekuensi 21.600 bph, fungsi chrono 60 detik dan 30 menit pada subdial, setting tanggal dan hari dengan menekan crown untuk tanggal dan menekan lebih dalam untuk hari, hari dalam 2 bahasa Inggris dan Arab, power reserve berdasarkan specs. 45 jam.
diameter 39.5mm tanpa crown, lug to lug 44mm
ini adalah Seiko Chronograph legendaris yang tergolong klasik dengan lug yang cukup panjang, terlihat cocok apabila memakai strap,  model 6139-601x dipasarkan pertama kali pada tahun 1969 dan dianggap Chronograph mekanik pertama kali di dunia yang menggunakan column wheel dan  vertical coupling, dial hitam dengan subdial berwarna gold yang tergores-gores pada beberapa bagian, reset default (+0.5" untuk hand subdial), dijual (Sold-Thanks)
iklan Seiko lama sebagai referensi

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...